Kaki - Kaki yang Kokoh
365 ;
Sejak saat membuka sampai pada akhirnya menyelesaikan hari dengan menutup mata, wajah-wajah penuh suka dan cita ini yang saya lihat.
1825 hari sudah kita habiskan, lahap dengan cerita-cerita untuk saling mendukung dan menguatkan. Perbedaan ga pernah kita hilangkan, ga pernah jadi masalah, karena kita punya banyak persamaan. Satu tren di sisi lini maka lini lainnya mengikuti. Seragam yang sama, pelajaran yang sama, bahkan langkah-langkah kita sama walaupun pada akhirnya jalan harus ditempuh secara berbeda.
Jadi, kalau ditanya siapa mereka? Maka jawabannya adalah, mereka tak lebih dari manusia-manusia yang kuat. See u on top all ❤️
Komentar
Posting Komentar